Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2014

Kelurahan Sadang Serang

Gambar
Bangunan Kantor Kelurahan Sadang Serang Kecamatan Coblong Kota Bandung sedang direnovasi. Lurah Sadang Serang berphoto bersama Camat Coblong,Ka.Sub.Bag.Program & Keu Kec.Coblong dan Pengawas Proyek Bangunan Kantor Kelurahan Sadang Serang Menerima Kunjungan Studi Banding dari Kota Pemalang, Kota Jambi dan dari Kota Riau

Aplikasi e-Kelurahan

Gambar
e-Kelurahan adalah terobosan inovasi pembuatan surat-surat pelayanan yang dibutuhkan oleh masyarakat yang dibuat oleh  Unit Satuan Kerja Daerah (Kelurahan) dengan menggunakan sebuah aplikasi online yang kesemua datanya disimpan dan diambil dari sebuah Provider. Aplikasi e-Kelurahan dipergunakan untuk memudahkan, mempercepat pembuatan berbagai macam surat pelayanan yang sangat dibutuhkan oleh semua warga khususnya di Kelurahan Sadang Serang Kecamatan Coblong Kota Bandung. Aplikasi e-Kelurahan dipergunakan karena lebih memudahkan dalam memenuhi kebutuhan surat pelayanan serta e-Kelurahan tidak ketergantungan ke seperangkat komputer karena disimpan diserver, tidak laghi mencari data dikomputer yang mana, nama foldernya apa. Jadi pada intinya e-Kelurahan dapat dipergunakan oleh komputer, laftop, notebook manapun asal bisa terkoneksi dengan internet. e-Kelurahan dapat diakses oleh Gadget, Notepad,Tablet, HP Android lainnya (Disarankan hanya membuka dan memeriksa tata naska

Profil Kelurahan Sadang Serang

Gambar
KELURAHAN SADANG SERANG  KECAMATAN COBLONG KOT A BANDUNG I.  DATA STATIS A.  KONDISI EKSISTING KELURAHAN SADANG SERANG KECAMATAN COBLONG Kelurahan Sadang Serang  Kecamatan . Coblong  merupakan salah satu bagian wilayah Cibeunying Kota Bandung dengan memiliki luas lahan sebesar  133 Ha.  Secara administratif Kelurahan Sadang Serang  dibatasi oleh : ·   Bagian Selatan :  Kelurahan Cihaurgeulis  Kecamatan Cibeunying Kidul ·   Bagian Utara     : Kelurahan Sekeloa ·   Bagian Timur    : Kelurahan Sukaluyu  Kecamatan Cibeunying Kaler ·    Bagian Barat    : Kelurahan Lebak Gede   1. Kondisi Geografis Secara geografis Kelurahan Sadang Serang Kecamatan Coblong memiliki bentuk wilayah datar / berombak sebesar .......% dari total keseluruhan luas wilayah. Ditinjau dari sudut ketinggian tanah, Kelurahan Sadang Serang berada pada ketinggian 500 m diatas permukaan air laut. Suhu maksimum dan minimum di Kelurahan Sadang Serang berkisar 20   o C, sedangkan dilihat dari segi hujan ber